Label ini berfungsi untuk memudahkan kita mencari postingan sesuai Kategori yang diinginkan.
Saya akan menjelaskan secara Detail Cara Membuat Label di Blogspot.
Berikut Caranya :
- Buka Blogger.com
- Login Dengan Akun Gmail anda
- pilih Blog anda (Jika Memiliki Lebih Dari Satu)
- Masuk ke menu Pos
- Buat sebuah Postingan (Jika Belum ada Postingan)
- klik Publish
- Pilih / Centang Postingan yang ingin dimasukan ke 1 Label (Lihat Gambar Di Atas)
- Setelah itu Klik (Lihat Gambar di Bawah)
9. Beri Nama Label Terserah Anda
10. Lalu OK,, dan Label pun Sudah Jadi.
Labels:
Blogger
0 Komentar untuk "Cara Membuat Label di Blogspot"